Categories
Fundamental

IMF: Melambatnya Ekonomi Global Bisa Pengaruhi Amerika

IMF
IMF

IMF berpendapat melambatnya perekonomian global bisa mempengaruhi pertumbuhan ekonomi Amerika. Di samping itu, situasi politik dunia dan juga krisis Yunani, Timur Tengah, dan Ukraina juga berpeluang menghambat perekonomian Amerika. Melemahnya perekonomian China juga akan mempengaruhi ekspor Amerika dan mengurangi investasi pada sektor-sektor tertentu. Jika demikian yang terjadi, IMF memprediksi kenaikan suku bunga akan tertunda hingga semester pertama 2016.